Institut Teknologi Nasional (Bandung)

No comments

Institut Teknologi Nasional (sering disingkat Itenas) adalah nama sebuah perguruan tinggi swasta di Kota Bandung. Itenas diresmikan pada tahun 1972 dengan R. Mansoer Wiratmadja sebagai rektor pertamanya. Itenas memiliki tiga fakultas, yaitu Fakultas Teknologi Industri, Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan, dan Fakultas Seni Rupa dan Desain. Asrama mahasiswa, perumahan dosen, dan kantor pusat administrasi tidak terletak di kampus utama namun masih dalam jangkauan yang mudah untuk ditempuh.

INFORMASI PERGURUAN TINGGI


Institut Teknologi Nasional
Jenis : Perguruan Tinggi Swasta
Didirikan : 1972
Rektor : Prof. Dr. Ir. Harsono Taroepratjeka
Situs : www.itenas.ac.id
Alamat : Jl. PHH. Mustopha No. 23 Bandung 40124
Telp : 022-727-2215
Fax : 022-702-892
Email : humas@itenas.ac.id

LOKASI


View Larger Map
FAKULTAS DAN PROGRAM STUDI

FAKULTAS JENJANG PROGRAM STUDI
Fakultas Teknologi Industri (FTI) S1 Teknik Elektro
S1 Teknik Mesin
S1 Teknik Industri
S1 Teknik Kimia
S1 Teknik Informatika
Fakultas Teknik Sipil Dan Perencanaan (FTSP) S1 Teknik Arsitektur
S1 Teknik Sipil
S1 Teknik Geodesi/Geoinformatika
S1 Teknik Planologi
S1 Teknik Lingkungan
Fakultas Seni Rupa Dan Desain (FSRD)   S1 Desain Interior
S1 Desain Produk
S1 Desain Komunikasi Visual

    INFORMASI AKREDITASI
    NO JENJANG PROGRAM STUDI AKREDITASI
    1 S1  Arsitektur 
    2 S1  Desain Interior 
    3 S1  Desain Komunikasi Visual 
    4 S1  Desain Produk 
    5 S1  Perencanaan Wilayah dan Kota 
    6 S1  Teknik Elektro 
    7 S1  Teknik Geodesi 
    8 S1  Teknik Industri 
    9 S1  Teknik Informatika 
    10 S1  Teknik Kimia 
    11 S1  Teknik Lingkungan 
    12 S1  Teknik Mesin 
    13 S1  Teknik Planologi 
    14 S1  Teknik Sipil 

    Kami mohon maaf jika data yang kami informasikan di blog ini kurang tepat atau belum terupdate, untuk informasi lebih lengkapnya bisa kunjungi website perguruan tingginya masing-masing, atau untuk informasi akreditasi perguruan tinggi silahkan kunjungi situs BAN-PT, Terimakasih

    No comments :

    Post a Comment